Sabtu, November 23, 2024

HP Nokia C3, Ponsel Entry Level dengan Harga Murah

Baca Juga

Dari sisi software, Nokia C3 terpasangdengan sistem operasi Android keluaran terbaru yaitu Android versi 10.

Memory

Sesuai dengan kelasnya sebagai ponsel entry level, HP Nokia C3 memiliki kapasitas memori minimalis. Nokia C3 menyediakan 2 varian memory, yakni 2 GB RAM/ 16 GB internal memory dan 3 GB RAM/ 32 GB internal memory.

Untungnya, Nokia C3 mendukung penambahan memory dengan microSDXC dengan kapasitas hingga 128 GB.

Kamera

Terdapat single kamera utama dengan resolusi 8 MP, f/2.0 lengkap dengan Auto Focus pada HP Nokia C3. Adapun fitur yang membuat hasil foto lebih baik berupa LED Flash dan HDR. Namun, kualiitas dukungan video sangat baik yaitu sebesar 1080 p @ 30 fps.

Kamera selfie sebagai single camera dengan resolusi 5 MP, f/2.4. sedangkan dukungan video mencapai 720 p @ 30 fps.

Baterai

Kapasitas baterai lumayan tahan lama yaitu 3040 mAh dengan tipe baterai Li-Ion dan removable.

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Generasi Muda Ciamis Deklarasi Dukung Herdiat-Yana di Pilkada 2024

Ciamis, galuh.id - Generasi muda Ciamis dari kelompok milenial dan zilenial deklarasi dukung pasangan Herdiat-Yana (HY) pada Pilkada 2024. Deklarasi...

Artikel Terkait