Jumat, Maret 29, 2024

LSM Pemuda Temukan Rentenir Berkedok Koperasi di Ciamis

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Belum lama ini LSM (lembaga swadaya masyarakat) Pemuda menemukan rentenir yang berkedok koperasi di Kabupaten Ciamis Jawa Barat.

Berkaitan dengan hal tersebut, LSM Pemuda pun melakukan audiensi di Aula Asisten Daerah (Asda) Ciamis, Kamis (19/01/2023).

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), rentenir adalah orang yang mencari nafkah dengan membungakan uang.

- Advertisement -

Sedangkan koperasi adalah sebuah organisasi ekonomi yang beranggotakan orang seorang demi kepentingan bersama.

Koperasi melandaskan kegiatan berdasarkan prinsip gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan asas kekeluargaan.

Felix Fernades Direktur Kajian Analisa LSM Pemuda, mengatakan pihaknya menemukan rentenir berkedok koperasi di wilayah Kecamatan Ciamis dan Sindangkasih.

Padahal badan usahanya sudah lengkap seperti koperasi. Tapi selama beraktivitas, mereka melakukan penjualan uang.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Jaringan Internet Pemkot Banjar Tuai Kritik, Harganya Mahal Kualitas Buruk

Berita Banjar, galuh.id - Seorang pemerhati pemerintah, Andi Maulana mengkritisi persoalan jaringan internet Pemkot (Pemerintah Kota) Banjar Jawa Barat. Pasalnya,...

Artikel Terkait