Jumat, Mei 3, 2024

Para Petani di Ciamis Rayakan HKP ke-50, Dimeriahkan Acara Ngarak Pataka

Baca Juga
- Advertisement -

Herdiat juga mengungkapkan, pada tahun ini Pemkab sengaja melaksanakan peringatan Hari Jadi Kabupaten Ciamis yang ke-380.

“Mudah-mudahan peringatan Hari Jadi Kabupaten Ciamis bukan hanya tahun ini saja. Tapi bisa seterusnya diperingati,” ucapnya.

Ia menyebut, peringatan Hari Jadi Kabupaten Ciamis setiap tanggal 12 Juni merupakan milik semua lapisan masyarakat, bukan milik para pejabat.

- Advertisement -

“Hari Jadi Kabupaten Ciamis adalah milik semua lapisan masyarakat. Baik itu di tingkat kecamatan, desa dan dusun,” jelasnya.

Usia Kabupaten Ciamis yang sudah mencapai 380 tahun adalah usia yang sudah tidak muda lagi.

“Usianya sudah sangat tua sekali dibandingkan dengan kemerdekaan Republik Indonesia. Jadi lebih dulu Kabupaten Ciamis,” terangnya.

Pantauan galuh.id, acara Ciamis rayakan HKP ke-50 tahun itu disambut positif lapisan masyarakat. Terlihat dengan antusiasnya masyarakat yang mengikuti kegiatan tersebut. (GaluhID/Uus)

Editor : Evi

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

PSGC Ciamis Puncaki Klasemen Sementara Grup G Liga 3 Nasional 2024

Hasil positif diraih PSGC Ciamis di Liga 3 Putaran Nasional 2024, dengan meraih posisi puncak klasemen sementara grup G. 

Artikel Terkait