Selasa, 30 Mei 2023
Selasa, 30 Mei 2023

Penyaluran Bantuan Beras ke KPM Terlambat, Ini Penjelasan Kepala Dinsos Ciamis

Baca Juga

- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Dinas Sosial (Dinsos) Ciamis Jawa Barat menjelaskan terkait adanya keterlambatan penyaluran bantuan beras dari Bulog.

Belum lama ini, Pemkab Ciamis menyalurkan bantuan beras sebanyak 10 kg kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dari pemerintah pusat.

Bantuan tersebut penyalurannya melalui Bulog yang selanjutnya ke pihak Kantor Pos guna menyalurkan kepada KPM di setiap kecamatan yang berada di Kabupaten Ciamis.

Sebagai informasi, bantuan beras yang seharusnya penyalurannya sebelum hari raya Idul Fitri 1444 H tersebut mengalami keterlambatan.

Kepala Dinsos Ciamis, Eka Permana Oktaviana menjelaskan keterlambatan tersebut karena permasalah packing beras yang datang dari pusat.

Seharusnya, beras siap dengan kemasan 10 kg. Sedangkan yang datang per karung 50 kg. Sehingga Bulog melakukan repacking.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

 
 

Artikel Terbaru

Harga Spesial Rades Collection di Ciamis Creative Festival 2023

Berita Ciamis, galuh.id – Harga spesial Rades Collection di gelaran dalam rangka hari jadi Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Bara...

Artikel Terkait