Jumat, Mei 10, 2024

Sempat Vakum, Paguyuban Pematang Sawah Kembali Gelar Layang Lakbok Festival 2023 di Ciamis

Baca Juga
- Advertisement -

Meskipun sebelumnya karena protokol kesehatan, kegiatan berlangsung online, sehingga hanya dapat menyajikan acara melalui YouTube.

“Sebelumnya kami lakukan secara online, dengan peserta yang sangat terbatas karena aturan pemerintah saat itu, tapi kita live YouTube,” jelas Jery.

Sempat Vakum, Berbagai Acara akan Tampil

Sempat vakum, Layang Lakbok Festival 2023 akan menampilkan berbagai acara yang tentunya sangat menghibur dan juga terdapat edukasi untuk para petani.

- Advertisement -

Pasalnya pada kegiatan tersebut terdapat acara Rembug Tani yang tentunya menjadi edukasi tersendiri untuk para petani.

Maraknya bermain layang-layang karena musim kemarau, panitia memfasilitasi dengan acara Layang Aduan dan juga Layang Malam.

“Kami sajikan berbagai acara dari mulai edukasi sampai dengan ketangkasan bermain layang-layang, yaitu dengan adanya Layang Aduan,” jelas Jery.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Kapolsek Banjar Pimpin Pengamanan Gereja Pantekosta dalam Peringatan Kenaikan Yesus Kristus

Berita Banjar, galuh.id - Kapolsek Banjar Jawa Barat Kompol Sudi Hartono pimpin pengamanan peribadatan dalam rangka memperingati Kenaikan Yesus...

Artikel Terkait