Minggu, Mei 5, 2024

DPRD Ciamis

DPRD Ciamis Fokus Bangun UMKM, Tumpuan Ekonomi Saat Pandemi Covid-19

Berita Ciamis, galuh.id - Wakil Ketua DPRD Ciamis Sopwan Ismail terus berusaha memulihkan tumpuan ekonomi yang terpukul oleh pandemi Covid-19 di sepanjang tahun 2020 hingga saat ini. Menurutnya, dampak pandemi pada kegiatan usaha masyarakat sangat besar. Karenanya, ia tetap memfokuskan...

Program PTSL Bermasalah, Warga Banjarsari Ciamis Mengadu ke DPRD

Berita Ciamis, galuh.id - Warga Desa Sindanghayu, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Ciamis Jawa Barat curhat kepada Anggota DPRD Ciamis terkait program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Langsung) pada 2019 silam. Curhat tersebut warga sampaikan saat pelaksanaan reses dari Anggota DPRD yang bersangkutan...

DPRD Ciamis Ubah Perda Tentang Pemilihan Kepala Desa

Berita Ciamis, galuh.id - DPRD Ciamis telah menggelar rapat paripurna penetapan rancangan peraturan daerah (Raperda) menjadi Perda pada Kamis (11/11/2021). Dalam rapat paripurna tersebut, ada tiga Raperda yang disahkan DPRD Ciamis. Petama, yaitu Raperda tentang perubahan kedua atas Perda Nomor 7...

Anggota DPRD Ciamis Kunjungi Keluarga Korban Tenggelam Susur Sungai

Berita Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Ciamis dari fraksi PKS, Arif Anwar Budiman, menjenguk keluarga korban tenggelam susur Sungai, Aditya Maulana di Dusun Mekarsari RT 20 RW 05, Desa Cibadak, Kecamatan Banjarsari, Sabtu (16/10/2021). Kedatangannya untuk memberi motivasi kepada keluarga...

DPRD Kabupaten Ciamis Sepakati Belasan Raperda

Berita Ciamis, galuh.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Ciamis menyepakati 14 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda). Hal tersebut diputuskan dalam suatu Rapat Paripurna yang berlangsung di Ruang Paripurna Gedung DPRD Kabupaten Ciamis, Sening (11/10/2021). Pimpinan Rapat Paripurna, Sopwan Ismail mengetuk...

Potensi PAD, DPRD Ciamis Dukung Bangun Gedung Parkir di Jalan Tentara Pelajar

Berita Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Ciamis fraksi Demokrat, Nur Muttaqin, menyatakan mendukung pembangunan gedung parkir di Jalan Tentara Pelajar. Menurutnya, dengan adanya lahan parkir yang terpusat, dapat mengurai kemacetan yang kerap terjadi di sepanjang jalur jalan tersebut. Sebagai wakil rakyat,...

Anggota DPRD Ciamis Santuni Puluhan Anak Yatim di Banjarsari

Berita Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Ciamis, Arif Anwar Budiman, membagikan santunan kepada anak yatim di Desa Cibadak, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Kamis (19/8/2021). Penyerahan santunan yang peruntukannya bagi anak yatim ini bertempat di aula Desa Cibadak dengan...

Anggota DPRD Ciamis Bantu Korban Kebakaran di Banjarsari

Berita Ciamis, galuh.id - Anggota DPRD Ciamis, Arif Anwar Budiman, memberi bantuan kepada korban kebakaran di Dusun Citaman, Desa Cicapar, Banjarsari Ciamis, Rabu (4/8/2021). Begitu mendapat kabar ada rumah warga yang ludes dilalap Si Jago Merah di Dapilnya, politisi PKS...

Wakil Ketua DPRD Ciamis Sebut Nakes Dalam Bahaya, Ini Alasannya

Berita Ciamis, galuh.id - Wakil Ketua DPRD Ciamis Sopwan Ismail menyampaikan bahwa kondisi tenaga kesehatan atau nakes dalam bahaya. Menurutnya, Nakes dalam bahaya bukan tanpa alasan. Keadaan darurat ini seiring dengan melonjaknya kasus Covid-19. Selain itu, ia juga mendengar langsung...

DPRD Ciamis Akan Lantik PAW Fraksi PKS, Rini Diganti Arif

Berita Ciamis, galuh.id - Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD Ciamis sudah menetapkan Penggantian ntar Waktu (PAW) pada seorang anggotanya. Ketua Komisi pemilihan Umum (KPU) Ciamis, Agus Fatah Hidayat membenarkan adanya PAW anggota DPRD Kabupaten Ciamis dari Fraksi PKS. Yang...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Pejalan Kaki di Banjarsari Ciamis Tewas Tertabrak Motor Saat Menyebrang Jalan

Berita Ciamis, galuh.id - Pejalan kaki di Banjarsari Ciamis, Jawa Barat, tewas setelah tertabrak motor Honda Genio berplat nomor...
- Advertisement -spot_img