Selasa, Mei 7, 2024

Ketua DKC Sebut Perubahan Nama Ciamis Jadi Galuh Masih Slow Respon

Baca Juga
- Advertisement -

Salah satu contohnya yaitu terdapat beberapa kegiatan yang berhubungan dengan seni kebudayaan yang tidak tersampaikan kepada Bupati Ciamis.

“Kegiatan kami murni hanya peduli terhadap pelestarian budaya tidak ada tujuan apapun, namun tidak tersampaikan pada Bupati Ciamis,” ungkap Yat.

Pergantian Kabupaten Ciamis Menjadi Kabupaten Galuh Dalam Pengkajian

Yat juga menyampaikan, pergantian nama Kabupaten Ciamis menjadi Kabupaten Galuh sudah dalam tahap pengkajian bersama Bupati Ciamis dan tokoh budayawan

- Advertisement -

Yat juga meminta referendum segera dilaksanakan, supaya wacana perubahan nama Ciamis menjadi Galuh itu dapat terwujud.

“Bahkan pengkajian itu dilakukan bersama Bupati Ciamis dan beberapa tokoh budayawan Ciamis. Jadi langkah supaya cepat ya harus referendum,” jelasnya.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Labura FC Ingin Ciamis Kembali Jadi Tuan Rumah Babak 32 Besar Liga 3 Nasional

Berita Olahraga, galuh.id - Labura Hebat FC ingin Ciamis Jawa Barat kembali menjadi tuan rumah dalam pelaksanaan pertandingan babak...

Artikel Terkait