Jumat, April 26, 2024

Perempuan Lebih Berdaya, DP2KBP3A Ciamis Bina 100 KK

Baca Juga
- Advertisement -

Desa yang kurang atau tertinggal itu menurut Syaiful, istilah lainya yaitu wilayah yang memiliki indikatornya masih di bawah.

Pembinaan Perempuan Jadi Modal Usaha

Kemudian, Syaiful juga menyampaikan pembinaan yang diberikan itu berupa keterampilan dasar yang dapat mengimplementasikan dalam kegiatan sehari-hari.

Sehingga, pembinaan tersebut bisa menjadi ladang atau modal usaha demi penguatan ekonomi para perempuan tersebut.

- Advertisement -

Syaiful menyebutkan contoh pembinaan untuk para perempuan, misalnya make up, memasak, membuat kue dan pembinaan yang lainnya.

“Pembinaanya itu seperti keterampilan make up, merawat diri, mencukur, memasak, membuat kue dan bentuk pembinaan lainnya,” ungkap Syaiful.

Syaiful juga menyampaikan terdapat program dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat yaitu Sekolah Perempuan Capai Impian dan Cita-cita (Sekoper Cinta).

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23: Garuda Muda Menang Dramatis

Galuh.id- Pertandingan Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23 dalam perhelatan Piala Asia U-23 2024 berlangsung begitu dramatis. Laga perempat...

Artikel Terkait