Sabtu, April 27, 2024

berita ciamis terkini

Sekda Ciamis Buka Orientasi Mabigus Pramuka Angkatan 1

Berita Ciamis, galuh.id - Sekda Ciamis Tatang membuka kegiatan orientasi Mabigus Pramuka Angkatan 1 di Aula Kwartir Cabang (Kwarcab) Ciamis, Rabu (7/4/2021). Tatang dalam sambutannya mengingatkan tugas pokok Mabigus untuk memberi bimbingan dan bantuan konsultasi kepada gugus depan. Hal itu agar...

Latsar CPNS, Bupati Ciamis Ingatkan ASN Harus Siap Mengabdi

Berita Ciamis, galuh.id - Bupati Ciamis Herdiat Sunarya mengingatkan kepada ASN agar memanfaatkan amanah sebagai jalan pengabdian untuk negara. Hal tersebut ia sampaikan saat menjadi pemateri Latihan Dasar (Latsar) CPNS di Aula BKPSDM Ciamis, Rabu (7/4/2021). Herdiat mengatakan, Aparatur Sipil Negara...

Disnakkan Ciamis Gelar Bimtek Juru Sembelih Halal

Berita Ciamis, galuh.id - Dinas Peternakan dan Perikanan Ciamis menggelar kegiatan bimbingan teknis Juru Sembelih Halal. Kepala Disnakkan Ciamis Syarif Nurhidayat menyampaikan kegiatan ini untuk kehalalan daging yang masyarakat konsumsi. Ia menjelaskan, dalam menyembelih hewan konsumsi harus melihat dulu kondisi hewannya...

5 Rumah di Kertahayu Ciamis Rusak Tertimpa Pohon

Berita Ciamis, galuh.id - Sebanyak lima rumah warga yang berada di Desa Kertahayu, Kecamatan Pamarican Kabupaten Ciamis Jawa Barat rusak. Kelima rumah tersebut rusak akibat terjangan hujan deras serta angin kencang yang melanda wilayah tersebut. Kepala Dusun Taman Sari Desa Kertahayu,...

Melalui Sadesha, Harapan Lahir Ribuan Hafidz di Ciamis

Berita Ciamis, galuh.id - Wabup Ciamis Yana D Putra menghadiri acara launching program Mantiq Sadesha di gedung olahraga SDN 4 Panjalu, Senin (5/04/2021). Sadesha (Satu Desa Satu Hafidz) merupakan program yang Gubernur Jabar Ridwan Kamil luncurkan pada November 2020...

1.440 Pelayan Publik di Ciamis Jalani Vaksinasi Tahap 2

Berita Ciamis, galuh.id - Sebanyak 1.440 pelayan publik di Ciamis menjalani vaksinasi Covid-19 tahap 2 di Aula Islamic Center Ciamis, Selasa (6/04/2021). Pelayan publik yang mengikuti vaksinasi pada tahap pertama sebelumnya, kembali mendapatkan vaksin kedua hari ini. Sebelumnya pada 16 Maret...

Organda Ciamis Minta Ketegasan Larangan Mudik 2021

Berita Ciamis, galuh.id - Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kabupaten Ciamis meminta ketegasan pemerintah tentang larangan mudik 2021. Pasalnya, larangan mudik tersebut saat ini masih menjadi kebimbangan bagi masyarakat. Sekretaris DPC Organda Ciamis, Eki Brata Kusuma, mengatakan hari ini ia mendapatkan surat...

Pembangunan Stadion Atletik Ciamis Dilanjutkan, Target Selesai Akhir Tahun

Berita Ciamis, galuh.id - Pembangunan Stadion Atletik Ciamis yang berada di Kelurahan Linggasari, Kecamatan Ciamis akan kembali berlanjut. Nantinya stadion ini untuk pertandingan atletik Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jabar XIV tahun 2022. Menurut Sekdis Budpora Ciamis Syarifah, Bupati Ciamis Herdiat Sunarya...

Satu Dekade Balad Galuh, Bupati Ciamis Rindu PSGC Bertanding

Berita Ciamis, galuh.id - Bupati Ciamis Herdiat Sunarya mengungkapkan kerinduannya menyaksikan pertandingan PSGC di Stadion Galuh Ciamis. Hal tersebut ia sampaikan saat memberikan sambutan dalam acara anniversary 10 tahun Balad Galuh di Kafe Qitrie Ciamis, Minggu (4/4/2021). "Saya rindu aura pertandingan....

Panen Raya Ikan Nila Bukti Keberhasilan Poktan Kartun Purwasari Ciamis

Berita Ciamis, galuh.id - Wabup Ciamis Yana D Putra mengikuti panen raya ikan nila nirwana bersama Karang Taruna Desa Purwasari, Banjarsari Kabupaten Ciamis, Minggu (4/4/2021). Kegiatan tersebut bertempat di kolam ikan milik Karang Taruna setempat yakni di Dusun/Desa Purwasari Banjarsari. Yana...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Makan Nasi Kebuli Khas Timur Tengah di Kota Banjar, Dijamin Ketagihan!

Berita Banjar, galuh.id - Kota Banjar Jawa Barat memiliki beragam kuliner, mulai dari makanan lokal hingga nasi kebuli khas...
- Advertisement -spot_img