Sabtu, April 27, 2024

Hadiri HUT Gong Perdamaian Dunia, Ini Pesan Bupati Ciamis

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Bupati Ciamis Herdiat Sunarya mengajak seluruh masyarakat Ciamis untuk sama-sama merawat serta menjaga situs peninggalan sejarah.Hal itu ia sampaikan saat mengahdiri acara HUT Gong Perdamaian Dunia ke-12.

Kegiatan tersebut bertempat di objek wisata budaya Karangkamulyan Cijeungjing Ciamis, Kamis (9/9/2021).

Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Dinas Pariwisata Ciamis sebagai acara rutin tahunan setiap tanggal 9 September dan serentak di berbagai negara.

- Advertisement -

Herdiat mengajak seluruh masyarakat Ciamis agar merawat situs sejarah yang ada. “Jaga dan pelihara. Supaya tak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” katanya.

Ia berharap peristiwa pelecehan salah satu situs sejarah di Karangkamulyan yang terjadi beberapa waktu lalu tidak terulang kembali.

Selain itu, Herdiat menyampaikan bahwa gong perdamaian merupakan simbol persaudaraan dan perdamaian bagi umat manusia.

Menurutnya, terpilihnya Ciung Wanara sebagai tempat penyimpanan gong perdamaian dunia bukan tanpa alasan.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Makan Nasi Kebuli Khas Timur Tengah di Kota Banjar, Dijamin Ketagihan!

Berita Banjar, galuh.id - Kota Banjar Jawa Barat memiliki beragam kuliner, mulai dari makanan lokal hingga nasi kebuli khas...

Artikel Terkait