Senin, Mei 20, 2024

Komunitas Bonsai Gelar Pameran di Cimaragas Ciamis, Geliatkan Ekonomi

Baca Juga
- Advertisement -

Berita Ciamis, galuh.id – Komunitas Bonsai Insan Cimaragas (BIC) menggelar pameran bonsai di Taman Mulya Desa Cimaragas, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.

Pameran ini bertujuan untuk mengenalkan seni bonsai kepada masyarakat khususnya para pecinta tanaman bernilai tinggi di wilayah Ciamis.

Ketua komunitas Bonsai Insan Cimaragas (BIC) BIC Yana Hendriana mengatakan, ada beberapa komunitas yang berada di wilayah Priangan Timur mengikuti event tersebut.

- Advertisement -

Seperti dari Pangandaran, Banjar, Ciamis, Garut, Tasikmalaya Kabupaten dan Tasikmalaya Kota.

Selain dari wilayah Priangan Timur, komunitas dari daerah lain yang berada di Jawa Barat juga turut memeriahkan event ini seperti dari Majalengka, Kuningan, Cirebon dan Bandung.

Bahkan dari luar Jawa Barat juga ada seperti dari Cilacap, Blitar, Wonosobo dan Kalimantan Tengah.

“Maka tak heran jika event ini di ikuti oleh puluhan komunitas pecinta bonsai dan lebih dari 700 pohon bonsai bertandang pada event ini,” kata Yana, Selasa (12/9/2023).

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Jadwal Final Persib Bandung Vs Madura United di Championship Series Liga 1 2023-2024

Info Liga 1, Galuh.id - Jadwal final Persib Bandung vs Madura United dalam Championship Series Liga 1 2023-2024 tentunya...

Artikel Terkait