Sabtu, April 27, 2024

PDAM Tirta Galuh Ciamis Maksimalkan Kepuasaan Pelanggan melalui Dua Strategi Pelayanan

Baca Juga
- Advertisement -

Selain itu, teknologi lainnya yang menunjang PDAM Ciamis meningkatkan pelayanan pada masyarakat, yaitu basis QGIS (Quantum Sistem Informasi Geografis).

Cece menerangkan, dengan menggunakan QGIS, data-data profil pelanggan baik ketinggian ataupun lokasi titik koordinat bisa terkomputerisasi.

“Dengan menggunakan dua basis sistem itu, semua pelanggan berikut alirannya seperti apa, itu bisa terpantau,” ungkap Cece.

- Advertisement -

Semua hal tersebut, menurut Cece, tentu untuk peningkatan pelayanan dalam memberikan kepercayaan kepada pelanggan PDAM Tirta Galuh Ciamis.(GaluhID/Maul)

Editor: Ardiansyah

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Makan Nasi Kebuli Khas Timur Tengah di Kota Banjar, Dijamin Ketagihan!

Berita Banjar, galuh.id - Kota Banjar Jawa Barat memiliki beragam kuliner, mulai dari makanan lokal hingga nasi kebuli khas...

Artikel Terkait