Jumat, Mei 17, 2024

Suasana Haru di Hari Terakhir KKN Unigal Ciamis Mengajar

Baca Juga
- Advertisement -

“Kami apresiasi dan juga mengucapkan terima kasih kepada mahasiswa yang sedang KKN karena telah membantu dalam mengajar anak-anak,” ucap Yayat.

Kemudian, secara umum, menurut penilaian masyarakat, bahwa peserta KKN mahasiswa Unigal melaksanakan tugasnya dengan baik.

Menurut penilaian masyarakat, para peserta KKN sangat bisa bersosialisasi dan juga beradaptasi dengan masyarakat.

- Advertisement -

Salah satu peserta KKN, Ade Amalia menyampaikan harapannya, yaitu dengan adanya aktifitas pendidikan khususnya dalam mengajar anak-anak di madrasah bermanfaat.

“Kami berharap kegiatan kami mengajar di madrasah berdampak dan bermanfaat bagi anak-anak Desa Bendasari dan semoga dapat memotivasi menjadi generasi penerus di masa yang akan datang,” pungkas Ade.(GaluhId/Ardiansyah)

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Keluarga Pelaku Penipuan di Kota Banjar Ajukan Praperadilan

Berita Banjar, galuh.id - Keluarga pelaku penipuan di Kota Banjar, Jawa Barat mengajukan praperadilan berkaitan dengan penetapan tersangka berinisial...

Artikel Terkait