Minggu, Mei 19, 2024

Wabup Ciamis Harap Galuh BMX Indonesian Competition Lahir Atlet Berprestasi

Baca Juga
- Advertisement -

Yana pun berharap berharap kepada ISSI dan panitia, bisa memberikan layanan yang terbaik kepada peserta, sehingga ke depannya yang dari luar daerah akan antusias.

“Mudah-mudahan betah dan mudah-mudahan nanti saat bertanding bisa berlomba sebaik mungkin berkompetisi dengan baik dan benar,” tutur Yana.

“Selamat berlomba kepada seluruh peserta dan junjung tinggi sportivitas, sehingga acara ini berjalan dengan aman dan tertib,” imbuhnya.

- Advertisement -

Galuh BMX Indonesian Competition Ruang Atlet Cetak Prestasi

Ketua Panitia, Rina Pujiati menerangkan Galuh BMX Indonesian Competition adalah wadah yang memberikan ruang dan kesempatan kepada atlet BMX se-Indonesia untuk mencetak prestasi.

“Selain itu, acara ini juga mengembangkan sportivitas dan mendorong daya tarik ekonomi di sekitar,” katanya.

Rina menyampaikan, dalam acara ini terdapat 17 kategori, 17 kelas dari usia 5 sampai 40 tahun serta hadiah Rp 49 juta.

“Pelaksanaan seluruh rider ini dilindungi oleh BPJS Ketenagakerjaan,” ujar Yana.

Sebanyak 190 peserta yang mengikuti event ini berasal dari Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Yogyakarta, DKI Jakarta, Sumatera Utara dan Kalimantan Timur.

- Advertisement -

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -
 
 
Berita Terbaru

Persib Lolos ke Final Usai Cukur Bali United, VAR Tak Berpengaruh

Galuh.id- Persib Bandung berhasil meraih kemenangan gemilang dan lolos ke babak final dengan skor 3-0 atas Bali United. Laga semifinal...

Artikel Terkait