Jumat, April 19, 2024

PWI Ciamis

PWI Ciamis Kerja Sama dengan PGRI Gelar Seminar Jurnalistik Bagi Guru PAUD

Berita Ciamis, galuh.id - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Ciamis gelar Seminar Jurnalistik bagi guru PAUD di Aula Wisma PGRI Ciamis, Sabtu (24/9/2022). Kegiatan yang bertujuan untuk melek digital di era society 5.0 tersebut bekerja sama dengan Persatuan Guru Republik...

PWI Anugerah Bakti untuk Negeri, Bupati Ciamis Minta Media Profesional

Berita Ciamis, galuh.id – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Ciamis menggelar acara Anugerah Bakti Untuk Negeri di Aula BKPSDM Ciamis, Kamis (23/6/2022). Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya menghadiri Anugerah Bakti Untuk Negeri yang telah tertunda beberapa tahun ke belakang karena adanya...

Peringati HPN 2022, PWI Perwakilan Ciamis Gelar Doa Bersama

Berita Ciamis, galuh.id – Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2022, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Perwakilan Ciamis menggelar doa bersama, Rabu (9/2/2022). Kegiatan itu berlangsung di Halaman Sekretarit PWI Ciamis Jalan Iwa Kusuma Somantri Ciamis Provinsi Jawa Barat. Selain doa bersama, kegiatan...

Pemkab Ciamis Gelar Pertemuan dengan Para Jurnalis

Berita Ciamis, galuh.id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis menggelar pertemuan dengan para jurnalis dan ketua organisasi media di Ciamis, Kamis (16/9/2021). Pertemuan yang berlangsung di Oproom Sekretariat Daerah Kabupaten Ciamis membahas tentang sinergitas antara Pemkab Ciamis dan jurnalis. Sinergitas antara Pemkab...

PWI Peduli, Jabar Bergerak dan ACT Salurkan Sembako Untuk Tuna Netra dan Pasien Isoman

Berita Ciamis, galuh.id – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Peduli, Jabar Bergerak dan Aksi Cepat Tanggap (ACT) Kabupaten Ciamis salurkan sembako. Sembako tersebut diberikan kepada penderita tuna netra dan juga kepada yang sedang menjalani Isolasi Mandiri (Isoman). Penyaluran puluhan paket sembako tersebut...

PWI Ciamis Kutuk Kekerasan Terhadap Jurnalis di Palestina

Berita Ciamis, galuh.id - PWI Ciamis bersama organisasi wartawan lainnya menggelar aksi solidaritas atas kekerasan terhadap jurnalis di Palestina, Kamis (20/5/2021). Mereka mengawali aksi dengan longmarch dari Jalan Kaum menuju Alun-alun Ciamis. Para jurnalis ini lalu melakukan orasi di tengah...

PWI Minta Polisi Usut Tuntas Pelaku Tabrak Lari Kades Karangkamulyan

Berita Ciamis, galuh.id - PWI meminta pihak kepolisian mengusut tuntas dan menangkap pelaku tabrak lari yang menewaskan Kades Karangkamulyan Cijeungjing Ciamis, M. Abdul Haris. Ketua PWI Ciamis, Banjar dan Pangandaran, Subagja Hamara mengatakan dari keterangan keluarga korban, terdapat rekaman CCTV...

Kabar Baik, 1 Wartawan di Ciamis Sembuh dari Covid-19

Berita Ciamis, galuh.id - Kabar baik datang dari insan pers di Kabupaten Ciamis. Salah satu wartawan sekaligus anggota PWI perwakilan Ciamis Banjar Pangandaran dinyatakan sembuh dari Covid-19. Wartawan tersebut dinyatakan sembuh dan bebas dari virus Corona, setelah sebelumnya terindikasi positif...

Sempat Dikarantina, 19 Wartawan Ciamis Negatif Covid-19

Berita Ciamis, galuh.id - Sebanyak 20 orang wartawan Ciamis, menjalani karantina selama 4 hari di pusat isolasi Covid-19 Komplek Islamic Center (IC) Ciamis. Hal itu menyusul adanya seorang wartawan yang terinfeksi positif Corona. Mereka menjalani karantina selama 4 hari sambil...

PWI Peduli Ciamis Beri Bantuan 20 Paket Sembako

Berita Ciamis, galuh.id - Kebutuhan makanan pokok saat ini menjadi prioritas di tengah masyarakat. Keterbatasan gerak karena pandemik Corona, melumpuhkan mata pencaharian sebagian besar dari mereka. Kondisi ini kemudian disikapi cepat oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Peduli Ciamis dengan memberikan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Cuaca Ekstrim, Rumah di Baregbeg Ciamis Ambruk

Berita Ciamis, galuh.id - Cuaca ekstrim, sebuah rumah ambruk akibat hujan deras di Dusun Nanggewer, Desa Jelat, Kecamatan Baregbeg,...
- Advertisement -spot_img