Sabtu, April 27, 2024

Diantika Irma Ekawati

Terima Kasih Tenaga Medis

Di tengah wabah Virus Corona dewasa ini, banyak sekali kabar tidak menyenangkan. Penyebaran wabah yang semakin meluas, berita kematian pasien, tidak terkecuali kabar meninggalnya para dokter yang justru sangat dibutuhkan keberadaannya. Menyedihkan. Banyak Berita dan Kabar Hoaks Namun, lebih mirisnya...

Tidak Punya BPJS, Suami Istri Lansia di Ciamis Lumpuh

Ciamis, galuh.id - Suami istri Lansia di Ciamis lumpuh. Pasangan suami istri tersebut adalah Endi (70) dan Sursih (60) di Ciamis, Jawa Barat mengalami kelumpuhan dan memerlukan bantuan. Penyakitnya ini mereka derita sejak setahun terakhir. Kini keduanya hanya bisa...

Disnakkan: Populasi Ayam Sentul di Ciamis Meningkat

Ciamis, galuh.id - Dinas Peternakan dan perikanan (Disnakkan) kabupaten Ciamis melalui sekretaris Dinas H. Otong mengatakan populasi Ayam Sentul di Ciamis semakin menunjukkan peningkatan. Hal ini membantah pandangan masyarakat terkait populasi ayam Sentul (ayam Ras asal Ciamis) yang selama...

Warga Mengeluh Listrik Padam di Ciamis, Ternyata Karena Ulah Kera

Ciamis, galuh.id - Sejumlah pelanggan listrik mengeluhkan listrik padam di ciamis yang dinilai dilakukan secara sepihak oleh PLN sejak Rabu (12/6/2019) pagi. Padahal setiap pemadaman, biasanya PLN selalu memberi pengumuman terlebih dahulu. Salah satu pedagang jus di perkotaan Ciamis, Rudiat,...

Libur Lebaran Usai, Sejumlah ASN di Ciamis Kesiangan

Ciamis, galuh.id - Pasca libur panjang lebaran, ASN di Lingkungan Pemkab Ciamis kembali aktif bekerja mulai Senin (10/6/2019).  Namun, di hari pertama masuk kantor masih ditemukan sejumlah ASN di Ciamis yang terlambat hingga tak mengikuti apel pagi. Dari pantauan Galuh...

Colok Gembrung, Makanan Khas Ciamis yang Wajib Dicoba

Ciamis, galuh.id - Colok Gembrung, makanan khas Ciamis yang satu ini wajib dicoba oleh para pemudik yang sedang berada atau sekadar singgah di Ciamis. Kuliner unik berbahan kikil mirip sate ini, sudah ada sejak dulu dan hanya ada di...

Monumen Panji Siliwangi di Panawangan Ciamis Perlu Perhatian Serius

Opini, galuh.id - Monumen Panji Siliwangi yang terletak di Dusun Cirikip Desa Cinyasag, Kecamatan Panawangan memerlukan perhatian serius. Monumen bersejarah ini kondisinya rusak dan tidak berfungsi sebagaimana mestinya. Plang nama monumen hurufnya sudah rusak dan copot. Area sekitar pun dipenuhi...

Pertanyaan Menyebalkan Saat Lebaran dan Cara Menjawabnya

Gaya Hidup, galuh.id - Pernah mendapatkan pertanyaan menyebalkan saat lebaran? Jawaban apa yang kamu berikan untuk menghalau pertanyaan tersebut agar tidak terus-menerus muncul? Momen lebaran memang merupakan  momen paling dinantikan oleh seluruh umat muslim. Terutama di Indonesia, tradisi lebaran...

Mudik? Inilah Oleh-oleh Khas Ciamis yang Paling Dicari

Travel, galuh.id - Mudik ke Ciamis dan oleh-oleh khas Ciamis adalah dua hal yang tidak bisa dipisahkan. Mudik merupakan salah satu tradisi yang paling ramai dibicarakan menjelang lebaran. Sementara oleh-oleh adalah buah tangan yang biasanya dibawa para pemudik ketika...

5 Hal yang Paling Dirindukan Perantau Dari Kota Ciamis

Ciamis, galuh.id - Kota Ciamis adalah kota leutik camperenik yang terletak di daerah Priangan Timur, Jawa Barat. Kota yang damai ini tentunya memiliki posisi paling penting di hati para penduduknya. Terutama bagi mereka yang terlanjur memilih untuk menjauh pergi...

About Me

21 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Tim UPP Polres Ciamis OTT Petugas Parkir Ilegal

Berita Ciamis, galuh.id - Tim UPP (Unit Pemberantasan Pungutan Liar) yang tergabung dalam Polres Ciamis Jawa Barat melakukan Operasi...
- Advertisement -spot_img